Rabu, 03 November 2010

definisi SIM

1. Definisi SIM
Sebuah sistem manusia / mesin yg terpadu (integrated) untuk menyajikan informasi guna mendukung fungsi operasi, manajemen dan pengambilan keputusan dalam sebuah organisasi.

Konsep manusia/mesin berarti bahwa perancang sebuah sistem informasi manajemen harus memahami kemampuan manusia dalam mengambil keputusan
Sistem ini menggunakan perangkat lunak (software) komputer, prosedur pedoman, model manajemen, dan keputusan dan sebuah data base.

SIM digambarkan sebagai sebuah bangunan piramida dimana lapisan dasarnya terdiri dari informasi untuk pengolahan transaksi, penjelasan status. Lapisan berikutnya terdiri dari sumber-sumber informasi dalam mendukung operasi manajemen sehari-hari, lapisan ketiga terdiri dari sumber daya sistem informasi untuk membantu perencanaan taktis dan pengambilan keputusan untuk pengendalian manajemen, dan lapisan puncak terdiri dari sumberdaya informasi untuk mendukung perencanaan dan perumusan kebijakan tingkat puncak manajemen.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar